Early Al Quran Khat



Gambar di atas merupakan satu dari 39 fragmen Al Quran pada masa-masa awal Islam. Ditulis menggunakan khat Arab Khoufi, manuscript tersebut tertanggal abad ke-3 Hijriyyah atau abad 9 Masehi. Al Quran sendiri turun pertama kali di Makkah pada awal abad ke-7 Masehi.




Khat Khaufi merupakan satu dari dua model khat yang ada pada era awal Islam. Khat ini biasa digunakan dalam menuliskan text Al Quran generasi pertama.

Secara tekstual, pernyataan yang memperkuat bahwa tulisan a...

Continue reading ...